Artikel Praktis " Corporate Advertising"

Assalamualaikum wr. Wb. 
Hallo teman- teman kali ini saya akan membahas sebuah artikel yang yang bertema " Corporate Advertising"
Baiklah untuk lebih jelasnya simak di bawah ini.
Dalam menaikkan suatu perusahaan tentu pastinya  tidak mudah, butuh kerja keras untuk menaikkan citra suatu perusahaan tidak semudah membalikkan telapak tangan, butuh usaha dan kerja keras. Nah dalam menaikkan citra perusahaan slaha satunya tidak terlepas yang namanya mengiklankan suatu produk kepada publik agar produk tersebut dapat di kenal oleh publik dan masyarakat, sehingga mereka tertarik untuk membeli atau mengkonsumsi suatu produk tersebut.

● apa itu corporate advertising?? ialah iklan korporat/ perusahaan dimana sebuah media yang sudah di bayar oleh suatu perusahaan untuk mengiklankan produk dari suatu perusahaan. 
Iklan korporat juga merupakan salah satu cara untuk menaikkan citra di suatu perusahaan.
● Tujuan dari dari iklan
¤ Menciptakan citra positif bagi           perusahaan
¤ Mengkomunikasikan sudut pandang organisasi terhadap sosial, bisnis, dan permasalahan lingkungan.

● Aplikasi tujuan yang lebih khususnya dari iklan ialah
• Menaikkan atau mendorong motivasi kerja pegawai
• Membantu dalam mengadakan pembedaan perusahaan yang berdiri
• Memperkenalkan identitas suatu perusahaan. 

● Ada tiga jenis iklan korporat
>  Iklan  citra perusahaan, iklan ini lebih kepada menaikkan citra perusahaan dimata publikb baik dari internal maupun eksternal
> Iklan pembelaan/ sokongan, iklan ini lebih kepada untuk mempengaruhi opini publik, terhadap permasalahan- permasalahan yang menjadi perhatian perusahaan 
> Iklan berorientasi  sosial, iklan ini lebih kepada menaikkan citra perusahaan yang berhubungan dengan kegiatan sosial yang di danai oleh suatu perusahaan.

● kesimpulan
 Jdi artikel di atas  dapat di simpulkan bahwa  iklan ialah untuk mempromusikan  suatu produk dari suatu perusahaan dengan tujuan untuk mengenal produk dari suatu perusahaan baik dari internal maupun eksternal, supaya konsumen lebih mudah untuk mengenal lbih jauh dri produk tersebut. Selain itu, iklan juga bertujuan untuk menaikkan citra suatu perusahaan.


Penulis : Sarina wati 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Menyambut Bulan Suci Ramadhan 2020 di Tengah Situasi Virus Corona

Menangani krisis isu susu dancow mengandung lemak babi